Bhangkara Bali Run

Om Swastiastu .....
Diberitahukan kepada Wisatawan dalam/Luar Negeri dan seluruh Masyarakat bali khususnya kuta kabupaten Badung,  bahwa sehubungan dengan Akan diselenggarakan *Bhayangkara Bali Run 2018* perlombaan Lari yg Berskala International di ikuti oleh Pelari dari *22 negara* dg jumlah peserta *kurang lebih 5000 pelari* yg akan dilaksanakan:

 *HARI SABTU TANGGAL 23 JUNI 2018 pukul 05.00 sd 10.00 wita.*

Route yaitu :
1.   *5K*
Start Pantai kuta -Jln melasti-,jln Batu Pageh-jln legian-jln merpati-Finish Pantai kuta Bali.
2.   *10K*
 Start Pantai kuta-jln melasti-jlnBatu pageh-jln Raya kuta-jln Kalianget-jln Kubuanyar-jln Bakungsari-Finish Pantai kuta Bali
3.  *21,1K*
Start Pantai kuta-jln Legian Utara-jln kunti-jln Sunset road-jln Bypas Ngurah Rai-Bundaran Patung Ngurah rai-jln menuju bandara- kemayoran-jln Kartika Plaza-Finish Pantai Kuta Bali.

Sehubungan dengan Pengamanan dan kelancaran di jalur tersebut Dihimbau kepada seluruh pengguna jalan Raya di Wilayah Kuta Badung Bali Khususnya pada jalur Lintasan Pelari untuk :

1. Menggunakan Jalur- jalur Alternatif yang ada dan Menghindari jalur- jalur yg akan dilewati sebagai lintasan pelari.

2.Wisatawan dan Masyarakat yang Mempunyai Aktifitas,Kepentingan di wilayah Kuta pada Jam tersebut Di Mohon kiranya Bisa menghindari atau mengatur Waktunya dengan Baik terutama yang akan menuju bandara sehingga tidak ketinggalan pesawat.

3.Kendaraan Yang akan Parkir pada Jam Tersebut( 05.00 wt sd 10.00 wt) untuk Memarkirkan kendaraanya pada kantong-kantong Parkir yang sudah ada Yaitu : - Central Parkir Kuta,Sepanjang pantai kuta,Parkiran Bali Anggrek kuta,Parkiran Beach walk kuta,Parkiran pasar seni legian kuta Bali dan tidak memarkir kendaraannya pada pelintasan jalur Pelari. (Steril parkir dijalur pelari)

4.Pengelola Objek Wisata, Hotel,Rumah makan, Toko, Pusat Perbelanjaan, dan bentuk kegiatan lainnya yang terkait dengan jalan agar tidak menggunakan jalur pelintasan yang di lalui oleh Peserta Lomba Lari Bhayangkara Bali Run 2018 (terutama jl. Legian sampai pantai kuta)

5. Tidak ada penutupan total *kecuali* dijalur jl. Legian dan pantai kuta yang sifatnya situasional.

 *ATAS PERHATIAN DAN KERJA SAMANYA KAMI UCAPKAN TERIMA KASIH.
(BERSAMA MARI KITA TUNJUKAN BALI AMAN DAN SELALU MENJADI PRIMADONA TUJUAN PARIWISATA DUNIA)

Om Santi, Santi, Santi Om

Related product you might see:

Share this product :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. SBG INDONESIA - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template supported super blog pedia
Proudly powered by Blogger